Search

5 Jenis Minuman yang Bagus Dikonsumsi di Pagi Hari untuk ...

Salah satu kebiasaan penting terkait detoksifikasi  ialah konsumsi sejumlah makanan dan minuman tertentu saat pagi hari.

TRIBUN-MEDAN.com - Detoksifikasi menjadi mekanisme paling penting bagi tubuh untuk mengeluarkan racun atau zat berbahaya yang terakumulasi.

Walau memiliki mekanisme alami, tentu setiap individu harus bisa memaksimalkan proses ini dibantu dengan kebiasaan sehari-harinya.

Salah satu kebiasaan penting terkait detoksifikasi ini ialah konsumsi sejumlah makanan dan minuman tertentu saat pagi hari.

Pagi dianggap sebagai saat yang tepat karena tubuh masih belum banyak terkontaminasi polusi atau zat berbahaya lainnya.

Selain itu detoks pada pagi hari menjadi penting sebagai bekal seseorang menjalani kesehariannya.

Inilah beberapa makanan dan minuman yang direkomendasikan.

Beberapa jenis minuman disarankan untuk dikonsumsi satu macam dalam sehari, beberapa jenis yang direkomendasikan antara lain:

1. Air jeruk nipis hangat

Air lemon maupun jeruk nipis diketahui kaya akan senyawa yang lebih bisa mengaktifkan pencernaan dan membuang racun dalam tubuh sehingga sangat direkomendasikan.

2. Jus segar dingin

Let's block ads! (Why?)

http://medan.tribunnews.com/2018/11/20/5-jenis-minuman-yang-bagus-dikonsumsi-di-pagi-hari-untuk-detoksifikasi-tubuh

Bagikan Berita Ini

0 Response to "5 Jenis Minuman yang Bagus Dikonsumsi di Pagi Hari untuk ..."

Post a Comment

Powered by Blogger.