Search

4 Fakta Tentang Liang Teh, Minuman Teh yang Berasal dari Tiongkok - Tribunnews

TRIBUNTRAVEL.COM - Liang teh merupakan minuman tradisional khas Tiongkok, tapi banyak ditemukan di Indonesia.

Minuman ini bisa kita temukan di penjual pinggir jalan.

Namun, ada juga beberapa restoran yang menyajikan liang teh di menunya.

Biasanya, liang teh disajikan selagi dingin dengan es batu di cuaca yang panas.

di balik rasa lezatnya, ada beberapa fakta seru tentang liang teh.

1. Tidak Dibuat dari Daun Teh

Teh yang biasa kita minum biasanya terbuat dari daun teh yang dikeringkan.

LIHAT JUGA VIDEO BERIKUT:

Ada juga yang dibuat dari pucuk dan tangkai daun teh.

Ada juga jenis teh yang dibuat dengan daun teh dan dicampur dengan tanaman obat yang lain.

Let's block ads! (Why?)

http://travel.tribunnews.com/2019/02/25/4-fakta-tentang-liang-teh-minuman-teh-yang-berasal-dari-tiongkok

Bagikan Berita Ini

0 Response to "4 Fakta Tentang Liang Teh, Minuman Teh yang Berasal dari Tiongkok - Tribunnews"

Post a Comment

Powered by Blogger.